Übersetzung der Bedeutungen von dem heiligen Quran - Die indonesische Übersetzung - das Ministerium für religiöse Angelegenheiten

Al-Fīl

external-link copy
1 : 105

أَلَمۡ تَرَ كَيۡفَ فَعَلَ رَبُّكَ بِأَصۡحَٰبِ ٱلۡفِيلِ

Tidakkah engkau (Muhammad) perhatikan bagaimana Tuhanmu telah bertindak terhadap pasukan bergajah?925) info

*925) Pasukan yang dipimpin oleh Abrahah, Gubernur Yaman yang hendak menghancurkan Ka'bah. Sebelum masuk ke kota Mekkah, pasukan tersebut diserang burung-burung yang melemparinya dengan batu-batu kecil sehingga mereka musnah.

التفاسير: