1427. Maksudnya anak cucu mereka yang beriman itu ditinggikan Allah Subḥānahu wa Ta‘ālā derajatnya sebagai derajat bapak-bapak mereka, dan dikumpulkan dengan bapak-bapak mereka dalam surga.
1428. Yang dimaksud azab yang lain ialah adanya musim kemarau, kelaparan malapetaka yang menimpa mereka, azab kubur, dan lainnya.
1429. Maksudnya hendaklah bertasbih ketika kamu bangun dari tidur, atau bangun meningalkan majlis, atau ketika berdiri hendak salat.